Klub La Liga Kini Bisa Latihan Berkelompok 10 Pemain
BOLA206 - La Liga terus bergerak menuju kelanjutan musim. Setelah mengizinkan latihan individu secara bergilir mulai pekan lalu, kini mereka membebaskan pihal klub untuk menggelar latihan berkelompok dengan maksimal 10 pemain.
Perkembangan ini masih jadi bagian Return to Training Protocol yang ditetapkan oleh Pemerintah Spanyol dan La Liga. Tentu langkah latihan kelompok ini signifikan bagi terget La Liga untuk melanjutkan musim sesegera mungkin.
Presiden La Liga, Javier Tebas, menyampaikan langsung kabar baik ini pada salah satu televisi Spanyol yang terlibat kerja sama dengan La Liga. Tebas mengumumkan bahwa protokol ini sudah dipertimbangkan dengan matand dan setiap klub punya hak untuk berhati-hati.
BACA JUGA : Patung Ibrahimovic Vs Vandalisme
Tidak Sembarangan
Dimulainya kembali sesi latihan kelompok tim-tim Spanyol dituangkan dalam protokol ketat. Perlahan-lahan, mereka akan terus melangkah memasuki tahap yang lebih penting.
Sesi latihan kelompok kecil ini boleh dilakukan oleh semua klub La Liga, terlepas dari kemungkinan situasi berbeda di masing-masing provinsi. KArena itulah Tebas menegaskan pentingnya mematuhi protokol.
"Awal fase ini adalah langkah penting lainnya menuju kembalinya kompetisi. Akan sangat bagus jika kami bisa mengatur rutinitas latihan semua klub. Saya berharap setiap klub punya kesempatan yang sama untuk mencapai kondisi terbaiknya," ujar Tebas pada rilis resmi La Liga.
Sisa 11 Pertandingan, Selesai Secepat Mungkin
Tebas juga kembali menegaskan gagasan skema melanjutkan sisa pertandingan. Dia tahu La Liga harus mencari cara untuk menyelesaikan sebelas pertandingan sisa dalam waktu sesingkat mungkin, tentua itu tidak mudah.
Mereka berharap bisa kembali melanjutkan pertandingan di pertengahan Juni 2020 mendatang dan selesai di bulan Juli. Jika demikian, klub-klub mungkin harus bertanding sampai 3 kali dalam sepekan.
"Itulah harapan saya. Seharusnya tidak ada masalah. Saya mengharapkan pengertian dari federasi sepakbola Spanyol untuk hal ini, sangat penting bagi kami bisa memberikan tayangan sepakbola sesering mungkin," tutup Tebas.
Website Resmi SBOBET : SBO Resmi
Whatsapp Messenger: +62-831-0262-2738
Line Messenger: agenbola206
No comments